Jurusan Smk yang Mudah Dapat Pekerjaan

Arli 3 Agustus 2023

Terkadang banyak orang yang masih bingung untuk memilih jurusan yang akan di pilih ketika masuk di sekolah menengah kejuruan atau SMK.

Hal tersebut di karenakan jurusan yang ada di smk meemiliki prospek kerja yang berbeda – beda.

Ada yang mudah mendapatkan pekerjaan atau sebaliknya. Selain itu juga tidak semua jurusan yang ada di smk dipergunakan di perusahaan – perusahaan besar di Indonesia.

Gambar Siswa Jurusan Animasi
Gambar Siswa Jurusan Animasi

Maka tak heran banyak siswa – siswi yang sebentar lagi akan lulus dari smp yang bingung menentukan jurusan yang akan di pilih di smk nanti. Jangan di bikin bingung, karena kami di sini akan membagikan sedikit ulasan mengenai jurusan smk yang mudah dapat pekerjaan ketika lulus nanti.

Sebenaranya semua jurusan di smk itu ada fungsinya dan ada yang membutuhkannya namun kuota atau banyaknya perusahaan yang mencari lulusan dari smk dan dari berbagai jurusan itu tidaklah banyak.

Oleh karena itu persaingan akan dunia kerja setelah lulus dari smk itu memang sangat ketat dan terbilang sulit untuk mendapatkan lapangan pekerjaan.

Nah, sebelum anda menyesal mengenai jurusan yang anda pilih nanti patutlah anda menyimak ulasan yang kami berikan sampai selesai. Di sini kami akan memberikan beberapa jurusab yang memang ketika nanti lulus memiliki prospek kerja yang bagus.

Jurusan yang mudah mendapatkan pekerjaan di smk yakni seperti jurusan farmasi, jurusan farmasi memang sedikit peminatnya karena jurusan tersebut perkecimpung langsung dengan dunia medis.

Gambar Siswa Jurusan Farmasi
Gambar Siswa Jurusan Farmasi

Namun tahukah anda bahwa jurusan farmassi itu paling di butuhkan di dunia kertja karena memang di dunia medis sangat membutuhkan banyak tenaga kerja di bidang tersebut guna menstabilkan pelayanan di berbagai rumah sakit di Indonesia.

Yang kedua yakni jurusan teknik computer dan jaringan atau biasa di sebut jurusan TKJ, jurusan tersebut memiliki prospek kerja yang terbilang bagus setelah lulus dari smk, karena memang sekarang banyak perusahaan-perusahaan di Indonesia yang membutuhkan tenaga yang memiliki basic di bidakteknologi.

Selain kedua jurusan tersebut di sini kami juga akan membagikan daftar jurusan smk yang mudah cari kerja.

 

Daftar Jurusan Smk yang Mudah Dapat Pekerjaan

No Jurusan
1 Akuntansi
2 Animasi
3 Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian
4 Nautika Pelayaran
5 Farmasi
6 RPL
7 TKJ
8 Teknik Otomotif

Baca Juga : Jurusan Smk Yang Gajinya Besar

Demikian merupakan informasi mengenai jurusan yang memiliki prospek kerja yang bagus ketika lulus, dan untuk anda yang akan memilih jurusan kuliah yang mudah dan menjajikan ?

sebenarnya banyak tapi yang sering di pilih dari berbagai jurusan di perguruan tinggi yang memiliki prospek kerja yang menjajikan yaitu Jurusan teknik, farmasimaupun kedokteran.

Jurusan tersebut memang memiliki pemahaman yang begitu detail dan memang harus benar – benar berpikir kera, namun setelah lulus dari jurusan tersebut prospek kerja yang akan diperoleh juga sangatlah menjanjikan.

Arli Fauzi

Mahasiswa yang aktif dengan kepanitian dan pandai dalam public speaking

Tinggalkan komentar

Artikel Terkait

Tes Wawancara Masuk SMK


Warning: Undefined variable $url in /www/wwwroot/cerdika.com/wp-content/themes/gpblogpro/single.php on line 74
Arli
5 Agustus 2023

Cara Menjadi Programer


Warning: Undefined variable $url in /www/wwwroot/cerdika.com/wp-content/themes/gpblogpro/single.php on line 74
Arli
5 Agustus 2023

SMA Terbaik di Indonesia


Warning: Undefined variable $url in /www/wwwroot/cerdika.com/wp-content/themes/gpblogpro/single.php on line 74
Arli
4 Agustus 2023

Peluang Kerja Jurusan TKJ


Warning: Undefined variable $url in /www/wwwroot/cerdika.com/wp-content/themes/gpblogpro/single.php on line 74
Arli
4 Agustus 2023